Tuesday, May 22, 2007
Manusia dalam menjalani hidup, berbagai rasa pasti datang silih berganti. Berbagai rasa juga memiliki perlawanan masing-masing; Susah x senang, sehat x sakit, benar x salah, dan sebagainya. Setiap mengecap rasa, tanpa kita sadari asa akan muncul sendirinya. Entah mengapa, tapi begitulah adanya, setidaknya menurut saya (bagaimana anda?). Untuk itu selebihnya kusebut, selalu ada (r)Asa dalam hidup ini. Melalui blog ini kau bisa jumpai percik (r)Asa ku membekas.
Previous Posts
- Mimpi Bolang akan Rimba Nusantara
- i'll be back! go-blog!
- Mumpung Masih Libur, Berburu Gadget
- Satu...Dua...Tiga Hari Sudah Jadi Karyawan
- Perputaran (r)Asa, Janganlah Bimbang
- Besok berangkat ke jogja!!
- HELP JOGJA!!
Subscribe to
Posts [Atom]
1 Comments:
Numpang Comment...
Thanks sak durung-e ya, mas Jo:)
Dah kasih comment nih,
Yah, kalo mau liat kamus perbendaharaan kep.ganda mang aq stuju sm opini sampeyan.
But,tulisanku lebih ku titik beratkan pada prubahan sikap non temporer. Yang kadang bisa naik turun, "aq adalah apa yang q katakan dan pikirkan ttg diri-q". Yah, sometimes qt pasti pernah lalui hal itu. saat qt jatuh ato putus asa, judge pada diri akan lebih buruk. I am bad person, dan sbaliknya. Yang lebih dikenal dg moody ma anak-anak skarang.
Nah, aq coba liat kepribadian ganda dari kacamata itu.Tapi seperti yang kutulis (tlg baca lagi,hehe), aq tidak meluluskannya sbgi kep.ganda. Just pembenaran diri untuk mereka yang kbetulan diteriaki sbagai kep.ganda. Padahal bukan:)
Just my opinion, my little opinion.
Doomo..., saling pantau blog yah. Mungkin da yang kesleo:p
Post a Comment
Subscribe to Post Comments [Atom]
<< Home